Month: January 2015
-
Kisah Bumil menghadapi trimester awal kehamilan
Pagiii…. Tak ada satu pagi pun yang terlewatkan tanpa mual-mual. “Dasar bumil” begitu kata mereka yang sepertinya masih amazed dengan kondisi saya yang telah berbadan dua. 😀 Tidak hanya mual-mual, saya juga merasakan napsu makan saya turun drastis. Saat makan siang, saya hanya makan beberapa suap sedok saja disertai dengan cara makan yang males-malesan kayak…
-
It’s Positive – Saya Hamil
Setelah berhasil menang kuis tantangan minum Brand’s Saripati Ayam, sepertinya kejutan masih terus membanjiri hari-hari saya. Salah seorang teman kantor bilang “Kayaknya tahun 2015 bakal jadi tahunmu deh, Pan”, amiiiin jawab saya. Dan benar saja, menyadari kalau belakangan ini saya mual-mual terus, haid saya juga sudah telat, kemarin minggu saya akhirnya check-up juga di Rs.Bersalin…
-
Tantangan 12 Hari dari BRAND’s Saripati Ayam
Rasa-rasanya belum afdol kalau belum men-share diary saya ketika mengikui tantangan dari BRAND’S Saripati Ayam selama 12 hari, pasalnya gara-gara ikut tantangan ini saya menang kuis dengan hadiah yang cukup besar untuk pertama kalinya. Tanggal 6 Januari kemarin saya mendapat email yang menyatakan bahwa saya salah satu pemenangnya, yeeey!!! Sebelumnya, pernah juga menang kuis, kadang menang,…
-
Carrie Bradshaw in Carrie Diaries
Waktu ganti-ganti channel gegara gak bisa tidur di tengah malam, pilihan saya berhenti pada channel tv Star World yang saat itu sedang menanyangkan tv series Carrie Diaries. Serial ini cukup sering ditayangkan di Star World, sering juga muncul di list schedule Star World, hanya saja saat itu belum nggeh sama tv series ini, jadi hanya…